Welcome
Wammy Reborn Ultimate Site
All New Design
Design baru bernuansa aneh dan unik. Blog ini saya ciptakan dengan tema Blogazine yang sekarang mulai punah, jadi saya bermaksud untuk menghidupkan Blogazine, dan sebagai pembeda dari blogger - blogger lain.
New Features
Sekarang sudah aku lengkapi dengan breadcrumbs dan tetap responsive, kecuali homepage :D. Fitur yang saya pakai ini, tidak muluk - muluk, ga kayak pasar yang untek2an karena widget dan iklan.
All Your Favorites
Dari bagi - bagi template blogger gratis sampai yang berbayar. Dan tentunya di sini ga ada yang namanya iklan. Amit - amit jangan sampai pasang iklan karena ini cuma buat kepuasan batin aja, ga peduli SEO dan iklan.
About
Siapa aku?
Admin
Nama online ku Wammy San. Nama aslinya masih di rahasiakan untuk kepentingan pribadi. Aku masih 21 tahun dan masih lajang, baru 3 bulan jones. Masih membuka lowongan khusus bagi cewek gamer dan blogger buat jadi pacar.hahahaha
Resume
Di dalam blog ini, tidak ada tutorial, jika adapun itu saya pasti sedang khilaf. Disini cuma ada informasi ga penting dan acak - acakan. Aku sendiri juga ga tau mau nulis apa dan seperti apa bentuknya, yang jelas di setiap artikel mempunyai tampilan yang berbeda kecuali Label Template.
Portfolio
Disini ada template aku buat gratis ada yang berbayar, ada juga template yang di buat orang lain, tapi cuma saya share, ada juga template HTML5 dan Wordpress yang saya convert ke blogger, dah itu aja deh. Kalau mau lihat yang lain klik ada di Personal Page.
Services
Yang bisa aku lakukan.
Development
Saya tidak terlalu siap jika di minta mengembangkan dan design, kecuali jika benar - benar dibutuhkan. Karena ada developer yang lebih keren.
Web Consultant
Saya siap menjawab dan memberi saran tentang website anda dan tentunya ini gratis.
Creative Strategy
Saya bersedia memberikan template yang anda minta selama saya bisa dan tidak dalam kesibukan.
Label
Klik labelnya, ga usah takut.